Nazaruddin Berulah, KPK Gerah
Dibentuk Komite Etik untuk Periksa Chandra Hamzah dan Ade Rahardja
Selasa, 26 Juli 2011 – 17:01 WIB
Seperti diberitakan, Nazaruddin mengaku secara khusus pernah bertemu Wakil Ketua KPK Chandra Hamzah. Pertemuan itu dilakukan di rumah Nazaruddin di kawasan Kemang, Jakarta Selatan. Nazaruddin juga menuding Chandra pernah menerima uang untuk mengerem penyelidikan kasus korupsi. Selain itu, Nazaruddin juga mengaku pernah bertemu secara khusus dengan Deputi Penindakan KPK Ade Rahardja.(ara/jpnn)
JAKARTA - Serangan M Nazaruddin melalui layanan blackberry messenger (BBM) tak hanya menggoyang Partai Demokrtat (PD). Kini, giliran Komisi Pemberantasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Baik, Kemnaker Gelar Naker Fest di Semarang, Hadirkan 28 Ribu Lowongan Kerja
- DLH Maluku Utara Gelar Seminar Penelitian dan Inovasi untuk Ciptakan Pembangunan Berkelanjutan
- Heboh Gaji Guru PNS & PPPK Naik, Padahal Hanya Gopek untuk Honorer Serdik
- 5 Berita Terpopuler: Prabowo Segera Naikkan Gaji Guru, Janji untuk ASN Bagaimana? Honorer juga Penasaran
- 3 Orang Hilang dalam Bencana di Deli Serdang Sumut
- CPNS dan PPPK Daerah Ini Terima SK, Selamat ya