Nazaruddin Dinanti di Pintu Kargo Bandara Halim
Sabtu, 13 Agustus 2011 – 16:26 WIB

Para pewarta dari berbagai media baik cetak maupun elektronik yang menanti kedatangan M Nazaruddin di Bandara Halim Perdana Kusumah, Sabtu (13/8). Foto : Mino/JPNN
Sebelumnya dikabarkan, pesawat sewaan yang membawa buronan kasus dugaan suap proyek pembangunan wisma atlet di Jakabaring, Palembang, Sumatera Selatan itu dijadwalkan akan mendarat di Bandar Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta, sore ini. "Paling cepat jam dua siang. Itu paling cepat, ya," kata juru bicara KPK, Johan Budi.(noq/jpnn)
JAKARTA - Harap-harap cemas dirasakan sejumlah pewarta di Bandara Udara Halim Perdana Kusuma, Jakarta Timur. Sebab, belum ada tanda-tanda kepastian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional