Nazaruddin Ditangkap, DPR Janji Tambah Anggaran KPK
Selasa, 09 Agustus 2011 – 17:30 WIB
Terkait nasib buronan KPK lainnya pasca tertangkapnya Nazaruddin, Priyo enggan memberikan komentar. Termasuk saat ditanyakan mengenai informasi terbaru buronan KPK lainnya yang hingga kini belum tertangkap yakni Nunun Nurbaeti. Banyak kalangan meminta penegak hukum serius menangkap Nunun yang juga tersangka kasus dugaan suap cek perjalanan dalam pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia itu. (tas/jpnn)
JAKARTA - Penangkapan mantan Bendahara Umum Partai Demokrat M Nazaruddin mendapatkan tanggapan positif dari Wakil Ketua DPR RI Priyo Budi Santoso.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Partai Garda Punya Logo Baru, Ahmad Ridha Sabana Ungkap Maknanya
- Afriansyah Noor Tegaskan Siap Maju jadi Caketum PBB, Singgung Nama Yusril
- Menjelang Muktamar PBB, Bang Ferry Diunggulkan Jadi Ketua Umum
- Jokowi Ucapkan Selamat Ultah ke-52 PDIP, Darmizal: Sikap Terpuji, Patut Jadi Contoh
- Ikhtiar Taruna Merah Putih Memikat Anak Muda Melalui Logo Baru
- DPR Mendukung Pemerintah untuk Tingkatkan Produksi Garam Lokal