Nekad Maling, Gagal Kawin
Rabu, 15 Juni 2011 – 08:46 WIB
Mustafa juga mengaku memang akan menikah. Hanya saja, dia bungkam saat ditanya untuk apa dia mencuri, apakah untuk tambahan biaya nikah, ataukah memang sudah hobi. Maklum, berdasar keterangan Kapolsek Pidie IPTU A.Muthalib Y, Mustafa juga pernah dibui pada 2006-2007 dalam kasus pencurian HP di Kota Sigli. "Kuat dugaan kami, perbuatan kemarin memang sudah direncanakannya,” papar Kapolsek.
Baca Juga:
Polisi menangkap pelaku setelah ditelpon warga bahwa ada pencuri ditangkap. Ditambahkan Kapolsek lagi, saat pencurian berlangsung, pemilik rumah sedang tidur. Mereka terbangun karena suara ribut-ribut dari arah belakang kediamannya. Ketika dicek, ternyata pintu sudah jebol dan barang telah dikeluarkan pelaku dari tempat semula. (mir/sam/jpnn)
SIGLI -- Mestinya, hari ini (15/6) Mustafa Bin Nurdin (28) melangsungkan pesta pernikahan, dan malam nanti menikmati "belah duren". Gara-gara ulahnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Dianiaya Pelaku Perkelahian, Tersangka Remaja 22 Tahun
- Hakim Vonis Bebas Terdakwa Pencabulan Anak Kandung di Serang Banten
- 2 Bandar Sabu-Sabu Ini Bawa Senjata Api Laras Panjang Lewat Markas TNI
- Tarisyah Amanda Jadi Korban Penipuan, Modusnya Dijanjikan Kerja di BPJS Palembang, Kerugian Sebegini
- Tawuran Pelajar Bikin Resah, Polres Pesisir Barat Langsung Bergerak
- Ini Alasan Gimbal Kabur ke Karawang Seusai Bunuh Sandy Permana, Oh Ternyata