Nekat Jadi Kurir Narkoba Demi Nyabu Gratis
Dilanjutkan, saat diperiksa Adi mengaku sudah dua bulan menjadi kurir. Dia mengantarkan sabu atas suruhan Jo (buron). ”Tersangka tidak mengetahui di mana kediaman Jo. Ia mengaku berkenalan di jalan. Sebelumnya, dia sering membeli sabu dari Jo,” sebut dia.
Menurut Asep, saat ada pemesan, Jo akan menyuruh seseorang untuk mengantar sabu-sabu ke suatu tempat. Lantas Adi dihubungi untuk mengambil paket tersebut.
”Setelah tersangka mengambil barang, maka Jo memberitahu lokasi untuk transaksi dengan kosumen,” urainya.
Dari hasil menjadi kurir, Adi mendapatkan upah Rp 50 ribu per paket dan jatah sabu gratis dari Jo. ”Tersangka mengaku menjadi kurir karena ingin mendapatkan sabu gratis dan untuk memenuhi kebutuhan ekonomi,” urainya. (cw25/nca/c1/ais)
Adi Saputra, 26, rela melakukan apapun demi dapatkan narkoba jenis sabu secara gratis.
Redaktur & Reporter : Budi
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- Sarbin Sehe Tegaskan Narkoba dan Judi Online adalah Musuh Kemanusiaan
- Bea Cukai dan Polri Musnahkan Sabu-Sabu dan Pil Ekstasi Sebanyak Ini di Karimun
- Irjen Iqbal: Tidak Ada Lagi Kampung Narkoba, Kami Kejar Sampai ke Lubang Tikus
- Polda Riau Tangkap 270 Pelaku Narkoba, Irjen Iqbal: Ini Sesuai Perintah Kapolri
- Polisi Gerebek Kampung Teleng Inhu, 3 Orang Diamankan, Salah Satunya DPO