Nekat & Menggila, Jorge Martin Juara Sprint MotoGP Valencia

Binder akhirnya menyalip Vinales, dan tak lama Martin dan Marquez pun meninggalkan Vinales.
Martin terus menggila dan akhirnya menyalip Binder. Martin sempurna mempertahankan posisinya dari ancaman Binder.
Jorge Martin finis pertama, Brad Binder kedua, dan Marc Marquez ketiga.
???? @88jorgemartin collects his 9th #TissotSprint gold medal of 2023! #ValenciaGP ???? | #PECCOvsMARTIN pic.twitter.com/QqaCiF4E2B— MotoGP™???? (@MotoGP) November 25, 2023
Sementara itu, Pecco harus puas di posisi kelima di belakang Vinales.
Hasil ini membuat persaingan memperebutkan title Juara Dunia MotoGP 2023 masih sangat terbuka, Pecco vs Martin. Pecco masih memimpin klasemen dengan keunggulan 14 poin dari Martin. Pecco 442, Martin 428.
“Ini perjudian besar. Saya harus memberikan seratus persen, dan saya juga harus melakukannya besok (race)," ujar Martin kepada awak MotoGP seusai sprint. (adk/jpnn)
Jorge Martin memenangi sprint MotoGP Valencia. Pecco Bagnaia urutan ke-5. Siapa Juara Dunia MotoGP 2023?
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Tim Medis MotoGP Bocorkan Kondisi Terkini Jorge Martin
- Jadwal MotoGP Spanyol: Marc Marquez Telah Menghancurkan Pecco
- MotoGP 2025: Reaksi Diggia Setelah Momen di Qatar 'Dirusak' Alex Marquez
- Klasemen MotoGP dan Jadwal Lengkap Balapan 2025
- Jorge Martin Patah Tulang Rusuk Seusai Terjatuh di MotoGP Qatar 2025
- Petaka di MotoGP Qatar, Jorge Martin Celaka, 6 Tulang Patah