Nelayan di Pati Sudah Dapat Hasil Tangkapan Lebih Baik
Jumat, 09 Maret 2018 – 04:49 WIB

Para nelayan pengguna cantrang saat melaut. Foto: Radar Pekalongan/JPG
Sjarief menambahkan, selain Pati, kapal eks cantrang dari daerah lain seperti Cilacap, Probolinggo, Indramayu, Cirebon, dan Rembang juga telah beralih ke Perairan Dobo. Setidaknya di Dobo saat ini terdapat sekitar 1.100 kapal dari berbagai daerah.(chi/jpnn)
Proses pendataan ulang dalam upaya peralihan alat tangkap di Pati bisa dilaksanakan lebih mulus dan rapi.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Pagar Laut di Bekasi Tak Berizin, Pemprov Jabar Tegur PT TRPN
- Ditjen PSDKP KKP Terjunkan 400 Personel Untuk Bongkar Pagar Laut di Tangerang
- Respons Dirjen PSDKP KKP Soal Masyarakat yang Hendak Cabuti Pagar Laut di Tangerang
- Heboh Pagar Laut di Tangerang, Ini Kata KKP soal Penanggung Jawab
- Kementerian Transmigrasi Bertekad Ciptakan Ekonomi Baru di Setiap Kawasan
- Dukung Kegiatan Keagamaan, KKP Hibahkan Tanah 2,5 Hektare ke Pemkab Jembrana