Nelayan Hilang Ditemukan Mengapung di Perairan Buton Tengah
Minggu, 05 Februari 2023 – 10:47 WIB

Basarnas sebut nelayan hilang di Buton Tengah ditemukan meninggal dunia, Sabtu (4/2/2023). Foto: ANTARA/Harianto
"Setelah dicek, ternyata perahu itu sudah tidak memiliki baling-baling. Ditemukan juga handphone (telepon seluler) korban masih dalam keadaan aktif," katanya.
Tim SAR gabungan yang terdiri atas unsur Pos SAR Baubau, Polair, PMI Baubau, nelayan sekitar hingga keluarga korban berusaha melakukan pencarian terhadap pria paruh baya itu. Korban ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.
"Dengan ditemukan korban maka operasi SAR dinyatakan selesai dan ditutup, seluruh unsur yang terlibat di kembalikan ke kesatuannya masing-masing," kata dia.(antara/jpnn)
Nelayan bernama Amlati, 50, yang hilang saat melaut di perairan Desa Lamena, Kecamatan Mawasangka Timur, Buton Tengah, Sulawesi Tenggara telah ditemukan.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Nelayan Terjatuh & Hilang di Perairan Karangbubu Bangka, Tim SAR Bergerak Melakukan Pencarian
- Kepala Basarnas Tinaju Arus Mudik Lebaran 2025 di Rest Area Km 57 Tol Cikampek Utama
- Longboat Membawa 5 Orang Tenggelam, 3 Penumpang dalam Pencarian
- Operasi SAR Ditutup, 3 Korban Longboat Terbalik di Malut Dinyatakan Hilang
- Gubernur Sulteng Anwar Hafid Minta OPD Gerak Cepat