Nelayan & Masyarakat di Bali Diminta Waspada Gelombang Setinggi 3 Meter
Kamis, 06 Maret 2025 – 11:37 WIB

Ilustrasi - Gelombang tinggi. (ANTARA/Muhamad Nurman)
Sedangkan perairan selatan Bali umumnya adalah jalur nelayan dan wisata.
BMKG mencatat kondisi angin dan gelombang laut berisiko terhadap keselamatan pelayaran.
Adapun pengguna perahu nelayan diminta mewaspadai kecepatan angin lebih dari 15 knot atau sekitar 27 kilometer per jam dan tinggi gelombang di atas 1,25 meter.
Kemudian, operator kapal tongkang dianjurkan waspada saat angin berkecepatan lebih dari 16 knot dan tinggi gelombang di atas 1,5 meter.
Sedangkan, operator kapal feri diminta mewaspadai kecepatan angin lebih dari 21 knot dan tinggi gelombang di atas 2,5 meter. (antara/jpnn)
Para nelayan dan masyarakat umum di pesisir selatan Bali diminta waspada terhadap potensi gelombang tinggi.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- HNSI: Koperasi Desa Merah Putih Momentum Tingkatkan Taraf Hidup Nelayan
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG Akibat 2 Siklon
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini
- BMKG Sebut Ada Potensi Gelombang hingga 4 Meter di Sumbar
- Homestay Kampung Nelayan Sarang Tiung Diresmikan, Ini Keunggulannya