Nelayan Sebatik Dirampok di Tengah Laut
Minggu, 21 April 2013 – 08:11 WIB

Nelayan Sebatik Dirampok di Tengah Laut
NUNUKAN – Tak hanya di wilayah perariran Tarakan dan Bulungan yang rawan menjadi korban aksi perampokan. Nelayan diperariran Kecamatan Sebatik, Nunukan pun sudah tidak aman lagi untuk mencari Ikan. Pelaku kemudian mengambil barang-barang milik korban. Seperti handphone, mesin perahu, termasuk bakan bakar minyak (BBM) milik korban.
Senin (15/4) lalu, aksi perampokan terhadap nelayan terjadi di wilayah Sebatik, tepatnya di daerah Tanjung Aru. Korbannya AB (42), nelayan asal Sebatik yang sedang mencari ikan di laut. Pelaku perampokan diduga berjumlah dua orang. Saat dirampok, korban mengaku ditodong dengan menggunakan senjata api rakitan.
Baca Juga:
Saat kejadian, korban seperti biasa sedang mencari ikan di laut. Ketika itu, dia mengaku tiba-tiba didatangi dua orang dengan menggunakan Speedboat. Kedua orang tak dikenalnya itu langsung menodongkan senjata ke arah korban. Pelaku memerintahkan korban untuk pindah ke ke bagian depan perahu.
Baca Juga:
NUNUKAN – Tak hanya di wilayah perariran Tarakan dan Bulungan yang rawan menjadi korban aksi perampokan. Nelayan diperariran Kecamatan Sebatik,
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki