Nenek Renta Selamat Meski Empat Hari Tertindih Lemari
Selasa, 19 Juni 2012 – 04:40 WIB

Nenek Renta Selamat Meski Empat Hari Tertindih Lemari
PORTLAND - Sial betul nasib perempuan renta warga kota Cedar Mill, negara bagian Oregon, Amerika Serikat bernama Virginia Cartier. Perempuan 67 tahun itu dikabarkan terperangkap di bawah lemari hingga empat hari. Petugas polisi lalu memaksa masuk ke rumah Cartier dan menemukan lansia tersebut terjepit di bawah lemari. Diketahui Cartier telah mencoba melepaskan diri, namun lemari pakaian tersebut terlalu berat untuknya.
Beruntung Cartier masih hidup. Diberitakan Associated Press Senin (18/6), Cartier pekan lalu terperangkap hidup-hidup di bawah lemari pakaian yang jatuh menimpanya selama empat hari.
Baca Juga:
Cartier ditemukan setelah warga sekitar rumah menghubungi polisi karena sudah beberapa hari tak melihat perempuan renta itu keluar rumah. Hingga akhirnya Jumat (15/6) lalu polisi mendatangi rumah Cartier.
Baca Juga:
PORTLAND - Sial betul nasib perempuan renta warga kota Cedar Mill, negara bagian Oregon, Amerika Serikat bernama Virginia Cartier. Perempuan 67 tahun
BERITA TERKAIT
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global