Neraca Perdagangan Kembali Surplus
Selasa, 02 Oktober 2012 – 03:49 WIB

Neraca Perdagangan Kembali Surplus
Menurut dia, tingginya konsumsi domestik membuat impor ke Indonesia akan tetap tinggi. Sementara itu, lesunya perekonomian global membuat Indonesia kesulitan menggenjot ekspor. Karena itu, salah satu strategi yang dijalankan pemerintah adalah dengan membidik pasar-pasar potensial baru di negara berkembang. "Tapi, itupun baru akan kelihatan hasilnya sekitar 18 bulan mendatang," ucapnya.(owi)
JAKARTA - Usai terjerembab empat bulan berturut-turut dalam lubang defisit, akhirnya neraca perdagangan Indonesia bisa kembali surplus. Meski demikian,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Reklasifikasi Mitra Jadi Karyawan Bakal Jadi Bumerang Bagi Industri Mobilitas
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Ini 2 Program yang Gencar Dilakukan Bea Cukai Malang
- Begini Penjelasan Bea Cukai soal Denda Pelanggaran Kepabeanan, Mohon Disimak!
- Bantu Mitra Pengemudi dan Merchant, Grab Menghadirkan Solusi Berbasis AgenticAI
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya
- IJMI Sebut Pekerja Sawit Indonesia Rawan Dieksploitasi