Neraca Perdagangan Luar Negeri Jateng Melesat, Ekspor Meningkat Tajam
Rabu, 03 November 2021 – 17:42 WIB
Bila dilihat kinerja ekspor nonmigas Januari-September 2021, total ekspor Jateng telah mencatatkan USD 7 262,31 juta.
Pasar terbesar dari perdagangan luar negeri adalah Amerika Serikat dengan USD2.900,58 juta atau 39,94 persen. Posisi itu disusul dengan Jepang, Tiongkok, Uni Eropa dan ASEAN.
Sementara itu kinerja impor Jateng September 2021 mencapai USD 875,98 juta. Nilai tersebut turun USD261,39 juta atau 22,98 persen jika dibanding Agustus 2021.
Sementara, bila dibandingkan periode sama 2020, impor Jateng naik USD 156,34 juta atau 21,72 persen. (flo/jpnn)
Berdasarkan data BPS, ekspor Jateng mengalami surplus yang paling tinggi selama 3 tahun terakhir.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Kemensos dan Instansi Terkait Siap Rumuskan Protokol Penggunaan Data Tunggal Kemiskinan
- Kemenhub Diminta Lebih Bijak soal Pelarangan Truk Sumbu 3 di Hari Besar Keagamaan
- Indonesia Impor Susu Besar-Besaran termasuk dari Malaysia, Peternak Protes
- Ditarget Dua Pekan, Nana Sudjana Gerak Cepat Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kinerja Pelayanan Publik Pemprov Jateng Diganjar Penghargaan dari ORI