Neriah Sebut Napoleon Complex Jadi Karya Terfavorit

Neriah Sebut Napoleon Complex Jadi Karya Terfavorit
Neriah, penyanyi sekaligus penulis lagu asal Los Angeles. Foto: Dok. Neriah

Dengan pesan yang kuat pada setiap lagu dan memiliki melodi yang catchy, Napoleon Complex makin memperkuat posisi Neriah sebagai salah satu musisi muda yang patut disimak pada saat ini. (ded/jpnn)

Setelah melepas Gone Girl, penyanyi asal Los Angeles, Neriah kembali hadir dengan single terbaru yakni Napoleon Complex.


Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News