Neta IPW tak Yakin TNI dan Polri Sukses Tumpas KKB, Ini Alasannya
Rabu, 28 April 2021 – 12:30 WIB

Ketua Presidium IPW Neta S Pane. Foto: dok/JPNN.com
"Sehingga penangkapan ini bisa menjadi kekuatan moral bagi para personel TNI dan Polri untuk menangkap dan menghabisi KKB di Papua," ungkap Neta.
Untuk itu, Neta mengatakan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo diharapkan bisa segera melakukan konsolidasi di internal Polri dan mengajak TNI bersatu padu untuk menangkap semua anggota KKB.
"Dengan soliditas ini tentunya akan lebih fokus lagi untuk menuntaskan KKB," pungkas Neta. (boy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Neta IPW membeber alasannya tidak yakin TNI dan Polri sukses menumpas KKB di Papua sebagaimana diperintahkan Presiden Jokowi.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Andreas: Kejahatan yang Dilakukan KKB tak Boleh Dibiarkan Terus Menerus Terjadi
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB
- DVI Polri Sudah Identifikasi 11 Jenazah Korban Pembunuhan KKB
- Polri Kerahkan Armada Udara untuk Cari Korban Pembantaian KKB di Yahukimo
- Polri Kerahkan Pesawat dan Helikopter Mencari Korban Pembantaian KKB