Neta Yakin Pengganti Jenderal Idham Azis juga Tak Menggubris Iriawan
Senin, 16 November 2020 – 08:16 WIB
Menurutnya, kalau pandemi belum reda kemudian PSSI memaksakan liga berjalan, setelah itu ada yang terpapar Covid-19 pemain, maka efeknya bisa ke Piala Dunia U-20 2021.
"Ini bisa berdampak kepada keyakinan FIFA bahwa Indonesia enggak aman. Tentu ini bisa jadi blunder malahan buat Piala Dunia U-20. Saya kira, Presiden Joko Widodo sangat menginginkan Indonesia tetap tuan rumah Piala Dunia U-20, lebih baik hentikan liga sampai Piala Dunia U-20 selesai," tandasnya. (dkk/jpnn)
Neta S Pane IPW menilai, kompetisi sepak bola ngadat antara lain keran Ketum PSSI M Iriawan tidak mampu melobi Jenderal Idham Azis.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Jenderal Sigit Pastikan Kesiapan Polri Jelang Pilkada Serentak 2024
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Kompolnas Temukan Fakta Ini di Lokasi
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati