Netizen Hingga Presiden Korsel Rayakan Oscar Bersejarah Parasite
Selasa, 11 Februari 2020 – 08:33 WIB

Produser, sutradara dan sejumlah pihak yang terlibat dalam Parasite saat menerima penghargaan Oscars 2020. Foto: diambil dari oscar.go.com
Di media sosial, warganet merayakan kemenangan penghargaan Oscar tersebut. Salah satunya berkata, "Saya menangis saat menonton. Saya sangat bangga. Adakah cara yang lebih baik untuk mengungkap budaya Korea Selatan ke dunia (jika bukan Parasite)?"
Namun, pengguna media sosial lainnya membuat komentar yang relatif negatif tentang kemenangan bersejarah itu, dengan mengatakan bahwa ketidaksetaraan sosial yang berakar sangat dalam di Korsel kini terungkap ke dunia lewat film tersebut.
Beberapa pakar film lokal memperkirakan bahwa kesuksesan "Parasite" dapat membuka peluang di Hollywood untuk Bong serta para pembuat film, aktor dan aktris Korea Selatan lainnya. (Xinhua/ant/dil/jpnn)
Masyarakat dan media di Korea Selatan (Korsel) ramai-ramai memuji film Parasite yang sukses memboyong empat penghargaan di Academy Awards ke-92, Senin (10/2) waktu setempat.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- BAZNAS, MUI, dan Kemenbud Gelar Nobar Film Peraih Oscar No Other Land
- Mengambek, Presiden Korsel Mangkir Sidang Pemakzulan Perdana
- Geledah Kantor Presiden, Polisi Korsel Cari Bukti Pengkhianatan
- Korsel Memanas, Presiden Yoon Suk Yeol Dicekal Anak Buahnya Sendiri
- Dunia Hari Ini: Proses Pemakzulan Terhadap Presiden Korea Selatan Dimulai
- Umumkan Darurat Militer, Presiden Korsel Langsung Ditinggal Para Penasihat