Newmont Persiapkan Kaderisasi Tenaga Lokal
Senin, 07 September 2009 – 15:32 WIB

Newmont Persiapkan Kaderisasi Tenaga Lokal
JAKARTA - Adanya pergantian jabatan Senior Eksternal Manager PT Newmont Nusatenggara (PT NNT) dari Malik Salim ke Arif Perdanakusumah sempat mendapat reaksi dari berbagai kalangan yang berada di Sumbawa. Pasalnya, pergantian tersebut justru bukan diisi oleh profesional asal Sumbawa yang telah lama berkarier di perusahaan tambang tembaga dan emas di Sumbawa Barat, NTB. "Saya sangat berkomitmen untuk memberdayakan masyarakat lokal, apalagi saya sudah tinggal di Benete selama 16 tahun," ungkapnya.
"Langkah pertama yang saya lakukan setelah diberi kepercayaan memegang posisi Senior Eksternal Manager Newmont adalah menanyakan apakah di bagian eksternal telah terprogram kaderisasi untuk posisi strategis," kata Senior Eksternal Manager Newmont Arif Perdanakusuma kepada JPNN di Jakarta, Senin (7/9).
Baca Juga:
Dijelaskan Arif, salah satu indikator keberhasilannya jika kelak menanggalkan jabatan senior eksternal Manager Newmont, penggantinya harus orang lokal.
Baca Juga:
JAKARTA - Adanya pergantian jabatan Senior Eksternal Manager PT Newmont Nusatenggara (PT NNT) dari Malik Salim ke Arif Perdanakusumah sempat mendapat
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang