Newmont Persiapkan Kaderisasi Tenaga Lokal
Senin, 07 September 2009 – 15:32 WIB

Newmont Persiapkan Kaderisasi Tenaga Lokal
Manager Community Relation NNT Syarifuddin Jarot mengakui bahwa saat ini posisi orang-orang lokal Sumbawa jauh lebih baik bila dibandingkan dengan posisi pada lima tahun lalu. "Komposisi tenaga lokal mencapai sekitar 60 persen dan sisanya 40 persen berasal dari tenaga luar daerah dan luar negeri," kata Jarot.
Baca Juga:
Dijelaskan Jarot, jika kelak wilayah pertambangan Dodo Rinti beroperasi, maka kader-kader asal Sumbawa dan Sumbawa Barat dipastikan akan memegang posisi strategis. Terlebih lagi, tenaga-tenaga yang siap pakai sudah tersedia di Benete, sehingga posisi strategis akan diisi oleh lokal Sumbawa.
Sementera itu, sesepuh Sumbawa-Jakarta, Judiar Abdul Kadir mengingatkan agar Newmont lebih teliti dalam memastikan komposisi tenaga lokal dan non lokal. Karena dia mensinyalir banyaknya prosentase tenaga lokal disebabkan banyaknya orang luar yang justru membuat Kartu Tanda Penduduk (KTP) Sumbawa Barat, sehingga mereka dikategorikan sebagai tenaga kerja lokal.(sid/JPNN)
JAKARTA - Adanya pergantian jabatan Senior Eksternal Manager PT Newmont Nusatenggara (PT NNT) dari Malik Salim ke Arif Perdanakusumah sempat mendapat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang