Ngaku Sales, Tipu Polisi Ratusan Juta Rupiah
Senin, 10 September 2012 – 05:35 WIB

Ngaku Sales, Tipu Polisi Ratusan Juta Rupiah
"Kedua korban akhirnya menyerahkan uang secara bertahap kepada pelaku yaitu masing-masing Rp 56 Juta dan Rp 78.500.000. Namun hingga kasus ini dilaporkan, mobil yang dijanjikan pelaku belum diserahkan," ujar Kapolres.
Baca Juga:
Untuk mengungkap kasus penipuan ini, Kapolres mengatakan akan mengumpulkan sejumlah bukti serta keterangan saksi-saksi termasuk berkoordinasi dengan dealer mobil.
"Kami saat ini sedang mencari saksi-saksi yang mengenali pelaku. Tidak hanya itu, kami juga akan mengecek resi pembayaran kedua korban kepada pelaku dan berkoordinasi dengan pihak dealer," tambahnya. (ro/mud/nat)
JAYAPURA - Seorang pria berinisial IS (32) warga Abepura yang mengaku sebagai sales salah satu dealer mobil diduga menipu seorang anggota Polisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anak Hilang di Pesanggrahan Sudah Hampir 2 Bulan, Korban Diduga Diculik
- Curi Motor & Uang Tunai, Pria Ini Ditangkap Tim Tekab 156 Polsek Indralaya
- Simak Pengakuan 2 Pengedar Uang Palsu Ini Setelah Tertangkap
- Astaga, Ini Motif Anak Bunuh Ibu Kandung di OKU Timur
- Tahanan Kabur Ditemukan Tewas, Tubuh Ada Luka Sayatan Sajam
- Terungkap, Ini Motif Pria di OKU Timur Tega Tembak Mati Ibu Kandung