Ngamuk, Guru Paksa Tiga Siswa Telan Lem
Rabu, 16 November 2016 – 10:56 WIB
Selain menelan lem, seminggu sebelumnya, Mfi dihukum menelan kapur oleh ZN.
Persoalannya cukup sepele. Mfi tidak masuk sekolah dan lupa tidak mengirim surat izin.
''Rabu lalu anak saya ikut mengantar neneknya kembali ke Sumatera.
Dia lupa tidak izin masuk sekolah. Keesokannya, anak saya dihukum suruh makan kapur," terangnya.
Kapolsek Mumbulsari AKP Hery Supadmo membenarkan adanya laporan tersebut. Saat ini pihaknya melakukan penyelidikan, termasuk meminta keterangan sejumlah saksi.
''Laporan itu kami terima terlebih dulu. Kemudian, saksi-saksi lain dimintai keterangan. Termasuk pihak terlapor (ZN)," pungkasnya. (jum/c1/hdi/c16/diq/flo/jpnn)
JEMBER -Lagi, kekerasan guru terhadap siswa kembali terjadi. Kejadian itu menimpa tiga siswi SDN Karang Kedawung 01, Desa Karang Kedawung, Kecamatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi