NGERI! Kebun Binatang Kebanjiran, Beberapa Hewan Buas Lepas dari Kandang, nih Fotonya

Atas hal tersebut, Nandang terlebih dahulu mengucapkan terimakasih pada TNI dan Polri yang telah membantu petugas mereka untuk mengamankan binatang-binatang buas tersebut.
“Selama 79 tahun, baru kali ini kejadian seperti ini,” kata Nandang.
Nandang juga mengaku, selain hewan buas tersebut, ratusan hewan lainnya juga saat ini belum diketahui keberadaannya, seperti hewan yang cukup berharga, yakni burung unta yang sampai saat ini belum terlihat juga.
“Tapi, kami lebih dahulu melakukan prioritas, yaitu keselamatan warga. Makanya kita fokuskan (mencari) binatang buas. Kerugian belum bisa ditaksir. Tapi kerugian atau apa pun itu, pasti ada jalan keluar. Sekarang kami sudah merasa agak tenang dengan tertangkapnya semua hewan buas tersebut,” ujarnya.
Dikatakan, untuk kandang singa, macan dan harimau, tidak terganggu atas kejadian ini karena posisi kandang binatang buas itu berada di posisi cukup tinggi dan tidak terkena banjir.
Sementara itu, dokter hewan THPS dr Melisa menjelaskan, jumlah keseluruhan hewan di THPS ada sebanyak lebih kurang 1.100 ekor dengan 238 species. (pam/TH/aha/ara/sam/jpnn)
SIANTAR - Hujan yang melanda Kota Siantar juga membuat Taman Hewan Pematangsiantar (THPS) tergenang banjir. Dampaknya ngeri, beberapa hewan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Banjir Merendam 450 Rumah di Pangkalpinang
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron