Ngeri! Tujuh dari 12 Tahanan Positif Narkoba

Ngeri! Tujuh dari 12 Tahanan Positif Narkoba
GADUH : Nampak Kepala Divisi Pemasyarakatan, Kanwil Kemenkumham, Sulteng, mencoba menenangkan para penghuni Rutan Maesa Palu yang mulai mengamuk di tengah pemeriksaan tes urine maupun razia di blok-blok tahanan tadi malam. Foto: AGUNG SUMANDJAYA/RADAR SULTENG/JPG

“Yang jelas tadi itu bermula dari jemuran yang jatuh timbulakn bunyi seperti terali dipukul, makanya mereka jadi terpancing dan seperti diprovokasi. Alhamdulillah sudah terkendali,” kata Giyono. (agg/sam/jpnn)

 



Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News