NGERI… Mayat Bergelimpangan, Daging Berserakan Dimana-mana, OMG Merinding Lihatnya
Dua Ledakan Bom Di Turki Tewaskan 86 Orang, 186 Cedera

jpnn.com - ANKARA - Sedikitnya 86 orang tewas mengenaskan setelah dua ledakan bom mengguncang daerah di dekat stasiun kereta di Ankara, Sabtu (10/10) waktu setempat, saat ratusan orang sedang melakukan aksi damai anti pemerintah di ibukota Turki tersebut.
Seperti dikutip dari Reuters, Sabtu (10/10), Menteri Kesehatan, Mehmet Muezzinoglu kepada wartawan di Ankara mengatakan bahwa sebanyak 62 orang tewas di tempat kejadian sementara 24 lagi meninggal dunia ketika dikirim ke rumah sakit.
Ledakan yang sangat dahsyat itu, selain mencederai 186 pengunjuk rasa juga menggetarkan perkantoran dan gedung-gedung tinggi di sekitarnya.
Kejadian dikatakan terjadi pada pukul 10.05 pagi ketika ratusan peserta demonstran sedang berbaris dan tiba di persimpangan jalan di ibukota Turki itu.
Pemerintah negara itu percaya ledakan tersebut merupakan angkara serangan teroris.
"Kami menduga ada kaitan dengan teroris," kata seorang pejabat pemerintah yang menolak disebutkan namanya.
ANKARA - Sedikitnya 86 orang tewas mengenaskan setelah dua ledakan bom mengguncang daerah di dekat stasiun kereta di Ankara, Sabtu (10/10) waktu
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina