Ngotot Anggaran RSBI jadi Dana Hibah
Rabu, 09 Januari 2013 – 17:43 WIB

Ngotot Anggaran RSBI jadi Dana Hibah
JAKARTA - Rencana Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh mengalihkan anggaran subsidi RSBI dalam APBN 2013 menjadi dana hibah, dianggap sebagai akal-akalan saja. Namun, Nuh tetap pada pendiriannya.
Hanya diakui Nuh, pengalihan itu memang bukan-bukan satunya solusi karena masih akan ada alternatif lain.
Baca Juga:
"Kan sudah dianggarkan untuk pengembangan RSBI. Karena dihapus, nanti dialihkan jadi hibah kompetisi. Silakan sekolah-sekolah yang punya program bagus, potensi bagus berkompetisi mendapatkannya. Baik sekolah swasta maupun negeri," kata Mohammad Nuh di kantor Kemenko Perekonomian, Jakarta, Rabu (9/1).
Mengenai regulasinya, Nuh menganggap tidak sulit dan akan segera diatur. Justru yang sulit itu menurutnya jika tidak ada anggaran. Saat dikonfirmasi mengenai kabar bahwa DPR membintangi anggaran RSBI pascaputusan MK membatalkan pasal 50 ayat 3 UU Sisdiknas, Nuh tegas menjawab bahwa anggaran itu belum dibintangi.
JAKARTA - Rencana Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh mengalihkan anggaran subsidi RSBI dalam APBN 2013 menjadi dana
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral