Nia Ramadhani Terpisah 6 Bulan dengan Buah Hati, Ditanya Kapan Pulang

Menurut Theresa, hanya anak tertua Nia, Mikhayla, yang paham dengan masalah yang dihadapi pesinetron 31 tahun itu.
Mikha, sapaannya, bahkan menangis histeris saat mendengar vonis majelis hakim terhadap orang tuanya.
Nia dan Ardi Bakrie divonis setahun pidana penjara akibat kasus penyalahgunaan narkotika jenis sabu-sabu.
"Pas dia dengar Mamanya rehabilitasi saja dia nangis begitu, kan, apalagi pas putusan satu tahun penjara. Dia menangis banget, parah," kata Theresa.
Pihak keluarga akhirnya meminta izin kepada panti rehabilitasi agar memperbolehkan Nia Ramadhani melakukan panggilan video dengan sang buah hati.
Tujuannya untuk menenangkan putri sulungnya tersebut. "Habis ada putusan itu dia boleh video call. Untuk menenangkan," ucap asisten Nia Ramadhani. (mcr7/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Anak-anak Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie kerap menanyakan keberadaan orang tuanya.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita
- Duterte Disebut Sebagai Sosok Tegas & Tidak Pandang Bulu dalam Memberantas Narkoba
- Pasien Rehabilitasi Narkoba Tewas Dianiaya di Semarang, 12 Orang Jadi Tersangka
- Soedeson Tandra DPR Apresiasi Kapolri Menindak Tegas Kepada Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar
- Eks Kapolres Ngada jadi Tersangka Asusila, Terancam Dipecat dari Polri
- Elvy Sukaesih Sebut Ramadan Tahun Ini Spesial, Ini Penyebabnya
- Bikin Malu Polri, Provos di Tanjungpinang Terlibat Kasus Sabu-Sabu