Nicola Maduro Berpeluang Besar Gantikan Chavez
Rabu, 06 Maret 2013 – 16:29 WIB

Hugo Chavez. Foto: Getty Images
CARACAS - Pascameninggalnya Hugo Chavez, kursi presiden Venezuela tentu bakal lowong. Namun, menurut rencana, Venezuela bakal melaksanakan pemiliham umum 30 hari setelah masa berkabung selesai. Kini, pemerintahan Venezuela dan oposisi memiliki waktu sebulan untuk mempersiapkan pemilu tersebut.
Nah, Wakil Presiden Venezuela Nicolas Maduro disebut-sebut memiliki peluang terbesar untuk menggantikan Chavez. Menteri luar negeri Venezuela Alias Jaua mengatakan, pemilu tetap akan dilaksanakan karena sudah menjadi ketetapan.
Baca Juga:
“Ini adalah mandat dari presiden yang diserahkan kepada kami,” ujar Jaua kepada chanel Telesur.
Baca Juga:
CARACAS - Pascameninggalnya Hugo Chavez, kursi presiden Venezuela tentu bakal lowong. Namun, menurut rencana, Venezuela bakal melaksanakan pemiliham
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Bantah Israel, Trump Menjamin Warga Palestina Tak Akan Diusir dari Gaza
- Blokade Israel Memperburuk Situasi Kemanusiaan di Jalur Gaza
- Menlu China Minta Warga Jepang Setop Dukung Taiwan, Ungkit Dosa Era Perang Dunia II
- Pegawai Bandara Mogok Kerja, 3.400 Penerbangan Dibatalkan
- Menlu China Tolak Usulan Trump soal Gaza