Nih, Analisis Pakar Konstruksi ITB soal Tragedi Gedung BEI

Nih, Analisis Pakar Konstruksi ITB soal Tragedi Gedung BEI
Selasar gedung Tower II gedung BEI Jakarta, ambruk, Senin (15/1). Foto: Ismail Pohan/INDOPOS

Doktor lulusan Ecole Centrale de Lyon Prancis itu mengatakan, sebuah gedung bisa bertahan sesuai dengan perencanaan awal jika dirawat dengan baik.

Jika treatment di level perawatan kurang baik, bangunan gedung tidak akan bisa bertahan sesuai dengan perencanaan awal.

”Kadang perencanaan sudah bagus. Konstruksi sembarangan. Kemungkinan gagal pasti ada juga. Keduanya sudah bagus, perawatannya sembarang, bisa gagal juga,” ungkap Herlien. (and/dee)

 


Pakar rekayasa konstruksi ITB Herlien Dwiarti Soemari mengatakan, ada tiga level yang perlu dicermati dari ambruknya selasar gedung BEI.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News