Nih Data Isu Negatif Jokowi dan Prabowo di Media Sosial
Kamis, 07 Februari 2019 – 22:16 WIB
Isu negatif untuk pasangan 02 yaitu terkait pernyataan Prabowo yang mengkritik Kementerian Keuangan, tudingan sandiwara korban banjir lumpur, pernyataan Rocky Gerung terkait kitab suci fiksi.
"Kemudian isu leluhur Prabowo yang menangkap Pangeran Diponegoro, dan Isu hoax terkait utang dari pendukungnya," tandas Yose.(fat/jpnn)
Temuan Politicawave menunjukkan bahwa pasangan Jokowi - Ma'ruf lebih mendominasi percakapan netizen dibandingkan Prabowo - Sandi. Perbandingannya 57.25 persen dan 42.75 persen.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Menko Pratikno Ingatkan Kasus Remaja di Solo yang Belajar Merakit Bom dari Internet
- Waka MPR Dorong Pemanfaatan Medsos untuk Bangun Ketertarikan Masyarakat Terhadap Museum
- Mbak Rerie Sebut Pemanfaatan Medsos Penting untuk Tingkatankan Daya Tarik Museum
- Berkat Ulasan Positif Influencer, Bingxue Jadi Trending Topik di X
- Minim Popularitas, Paslon 03 Hadapi Tantangan Menjelang Hari Pencoblosan
- Inilah Sejumlah Kekhawatiran Para Ibu Asal Indonesia Soal Penggunaan Media Sosial di Australia