Nih Lihat, Tampilan Bandara Domine Eduard Osok Sorong Kini Sudah Wah

jpnn.com - Barata menjelaskan, pada bagian eksterior terminal penumpang, terlihat bentuk ornamen unik menyerupai buah pinang. Di mana desain arsitektur Bandara DEO memang dirancang mencerminkan budaya daerah setempat.
Selain itu, bagian interiornya juga telah dipercantik dan dilengkapi fasilitasnya, sehingga menambah kenyamanan penumpang. Dengan gedung terminal penumpang yang diperluas hingga 13.700 m2 dan bisa menampung 782 penumpang. Diharapkan dengan adanya pengembangan Bandara DEO, pelayanan jasa transportasi udara di kota Sorong dan sekitarnya semakin meningkat. Sehingga kawasan Timur Indonesia bisa terus berkembang maju.
"Hal ini sesuai dengan program Nawa Cita, yaitu membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-daerah dan desa dalam meningkatkan kualitas hidup manusia, serta meningkatkan produktivitas rakyat," tandas Barata. (chi/jpnn)
SORONG - Pengembangan Bandara Domine Eduard Osok (DEO) Sorong, Papua Barat kini sudah rampung dilakukan. Bukan hanya tampilannya yang dipoles,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kereta Api Indonesia Tutup 10 Perlintasan Sebidang
- Ternyata Ini 2 Begal yang Beraksi di Setiabudi Bandung
- Penyebab Kebakaran 3 Gerbong KA Cadangan di Stasiun Tugu Yogyakarta Masih Ditelusuri
- Ini Pesan Penting Gubernur Herman Deru saat Silaturahmi dengan Warga Babatan Saudagar
- Jawab Kebutuhan Masyarakat, Gubernur Herman Deru Resmikan Operasional KMP Puteri Leanpuri
- Tim Gabungan Temukan MinyaKita tak Sesuai Takaran di Mamuju