Nikah Massal di Balikpapan Diikuti Pasangan Kakek-Nenek
Senin, 16 Juni 2014 – 16:58 WIB
Kegiatan ini digagas HM Yasin selaku ketua Yayasan Miftahul Falah yang disponsori Pelangi Property. Akad nikah dilangsungkan Rabu hingga Jumat lalu, yang melibatkan tiga penghulu sembilan wali nasab dan tujuh orang wali hakim.
"Sebenarnya yang daftar ada ‘60-an peserta. Tapi, setelah pemeriksaan dari beberapa pasangan tersebut sudah ada yang menikah siri sudah lebih dari 10 tahun," kata Mahyudi, salah satu penghulu pada acara tersebut. (*/en/sos/rom/k8)
BALIKPAPAN - Sebanyak 16 pasang pengantin baru berburu nikah gratis yang digelar massal Yayasan Miftahul Falah, Sabtu (15/6) pagi. Sejak pukul 08.00
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terbit SE agar Honorer Benar-benar Habis setelah Seleksi PPPK 2024
- Aliansi Mahasiswa di Batam Laporkan Amsakar Achmad ke Bareskrim Polri, Ini Masalahnya
- Simulasi Makananan Bergizi Berjalan di Banyuasin, Cek Daftar Menu Sehat
- Nilawati Dianiaya Rekan Sesama Pedagang yang Tak Terima Ditegur, Begini Kejadiannya
- Momen Wakapolda Riau Brigjen K Rahmadi Turun ke SD Dukung Program Makan Bergizi Gratis
- SKD CPNS Pemko Pekanbaru, 296 Pelamar Dinyatakan tidak Lulus, Ini Sebabnya