Nikita Mirzani Beri Dukungan Kepada Istri Jerinx SID
Kamis, 13 Agustus 2020 – 13:52 WIB

Nikita Mirzani. Foto: Instagram/nikitamirzanimawardi_17
Drummer Superman Is Dead (SID) itu dilaporkan terkait unggahannya yang menulis 'IDI Kacung WHO' lewat akun Instagram miliknya.
Menurut pihak kepolisian, Jerinx SID ditahan sejak Rabu, 12 Agustus 2020.
Sejak ditahan, dukungan terus mengalir untuk Jerinx SID.
Para musisi dan netizen menyuarakan tagar #BebaskanJRXSID di media sosial. Bahkan kini muncul petisi agar Jerinx SID dibebaskan.
Banyak netizen yang menilai apa yang ditulis Jerinx SID hanya kritik untuk IDI. (ded/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Aktris Nikita Mirzani memberi semangat dan dukungan kepada Nora Alexandra, istri Jerinx SID.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Ini Alasan Razman Arif Nasution Ingin Jenguk Nikita Mirzani
- Berencana Jenguk Nikita Mirzani Besok, Razman Nasution Ingin Berpesan Begini
- Reza Gladys Alami Kerugian Imbas Rumor Produk Ilegal, Penjualan Menurun
- Dituding Jual Produk Ilegal, Reza Gladys Serahkan Bukti Dokumen Legalitas ke Penyidik
- Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh Ditolak, Begini Kata Razman Nasution
- Nikita Mirzani Dijebloskan ke Bui, Kombes Roberto Pasaribu Dipuji