Nikita Mirzani Mengaku Akan Melawan Petinju Asal Jepang, Siapa ya?
Sabtu, 18 Juni 2022 – 00:07 WIB

Aktris Nikita Mirzani kembali soroti jet pribadi Juragan 99. Foto: Firda Junita/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Aktris Nikita Mirzani mengungkapkan akan kembali bertanding adu jotos di atas ring tinju.
Namun, bukan dengan selebritas Indonesia melainkan melawan pertarung asal Jepang.
Hal itu diungkapkan langsung janda anak tiga di kawasan Petukangan, Jakarta Selatan, baru baru ini.
"(Nanti) lawan asal Jepang," tutur Nikita Mirzani.
Dia mengatakan pertandingan tinju itu digelar bukan di Holywings Jakarta, melainkan di Bali.
"Di Holywings Bali," ungkapnya.
Hanya saja, wanita 36 tahun itu tidak menyebutkan nama lawannya itu.
Selain itu, kata dia, dirinya ketagihan bertinju di atas ring.
Aktris Nikita Mirzani mengatakan akan kembali bertanding tinju melawan petinju asal Jepang. Siapa ya?
BERITA TERKAIT
- Pakai Baju Oranye, Nikita Mirzani Semringah
- Nikita Mirzani dan Asisten Ditahan Terkait Kasus Pemerasan
- Gegara ini Masa Penahanan Vadel Badjideh Diperpanjang jadi 40 Hari
- Nikita Mirzani Diperiksa Sebagai Tersangka, Polisi Ungkap Fakta Ini
- Sempat Mangkir, Nikita Mirzani Jalani Pemeriksaan Perdana sebagai Tersangka
- Masa Penahanan Vadel Badjideh Diperpanjang, Ini Sebabnya