Nikita Mirzani Sebut Aming dan Evelyn Pasangan...
jpnn.com - JAKARTA - Artis Nikita Mirzani merasa senang mendengar pernikahan komedian Aming Sugandhi dan Evelyn Nada Anjani. Menurut perempuan yang karib disapa Niki itu, keduanya saling melengkapi.
"Alhamdulillah akhirnya ketemu jodohnya. Paslah yang satu tomboy, yang satu lentur," kata Niki di kawasan Tendean, Jakarta, Selasa (7/6).
Pernikahan Aming dan Evelyn menjadi pembicaraan di dunia maya. Pasalnya, perawakan Evelyn yang terlihat maskulin.
Namun, Niki memastikan bahwa Evelyn adalah perempuan tulen. Bahkan, bintang film Nenek Gayung itu sudah pernah bertemu langsung dengan Evelyn. Sebab, keduanya pernah berlibur bersama ke Bali.
"Dia cewek asli, emang penampilannya kayak cowok. Dia baik banget, humble, ceria, bawel. Jadi Niki malah seneng Kak Aming menikah, karena ini yang dia mau," ungkap Niki. (gil/jpnn)
JAKARTA - Artis Nikita Mirzani merasa senang mendengar pernikahan komedian Aming Sugandhi dan Evelyn Nada Anjani. Menurut perempuan yang karib disapa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Hamil Anak Pertama, Mahalini Isyaratkan Vakum dari Panggung Musik
- Kondisi Terus Membaik, Tukul Arwana Masih Jalani Terapi Bicara dan Berjalan
- Kabar Duka, Ayah Rendy Kjaernett Meninggal Dunia
- Penampilan Slank 'Junior' di Panggung Pasar Malam Empat Satoe Kejutkan Penonton
- Indra Bekti Ungkap Impian di Tahun Baru 2025
- Slank, NDX AKA Hingga Idgitaf Berkolaborasi di Konser Pasar Malam Empat Satoe, Pecah