Nikita Mirzani: Sudah Lama Saya Enggak Menggemparkan Indonesia
Sabtu, 07 Mei 2022 – 07:17 WIB

Aktris Nikita Mirzani di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Jumat (28/1). Foto: Firda Junita/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Aktris Nikita Mirzani mengaku sudah cukup lama tidak membuat keributan.
Hal tersebut disampaikan melalui akun miliknya di Instagram Story.
"Sudah lama nih saya enggak menggemparkan Indonesia," ungkap Nikita Mirzani, Jumat (6/5).
Perempuan berusia 36 tahun itu merasa rindu menggemparkan netizen di media sosial.
Nikita Mirzani pun berniat membuat sebuah keributan.
"Kangen juga bikin huru-hara," jelas presenter Nih Kita Kepo itu.
Nikita Mirzani mengatakan akan menciptakan keributan dalam waktu dekat.
Aktris Nikita Mirzani mengaku berniat membuat sebuah keributan dalam waktu dekat.
BERITA TERKAIT
- Razman Arif Nasution Kesal kepada Keluarga Vadel Badjideh, Ini Sebabnya
- Razman Geram Dituding Memperkeruh Suasana saat Tangani Kasus Vadel vs Nikita Mirzani
- Konon Pengacara Baru Vadel Janjikan SP3, Razman Minta Keluarga Tagih Jika Tak Terbukti
- Dicabut Statusnya Sebagai Kuasa Hukum Vadel Badjideh, Razman Angkat Suara
- Bantah Dipecat, Razman Ungkap Alasan Mundur dari Kasus Vadel Badjideh
- Vadel Badjideh Cabut Kuasa Hukum Razman Nasution