Nikita Mirzani Tak Diundang Bukber Keluarga Besar Suami?
Kamis, 24 Mei 2018 – 13:36 WIB

Nikita Mirzani. Foto: Instagram
Meski tak hadir, ibu dua anak itu membantah kabar bahwa dirinya tak diundang dalam acara tersebut.
"Niki (sapaan Nikita Mirzani) pasti diundang terus kok," tukas Nikita.
Seperti diketahui, belakangan dikabarkan bahwa pernikahan Nikita Mirzani dan Dipo Latief tak mendapat restu dari orang tua. (mg7/jpnn)
Aktris sensasional Nikita Mirzani akhirnya mengaku tak hadir dalam acara buka puasa bersama keluarga besar Dipo Latief, beberapa waktu lalu.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Nikita Mirzani Laporkan Reza Gladys atas Dugaan Pelanggaran UU ITE
- Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh Ditolak Penyidik, Apa Alasannya?
- Begini Kabar Terbaru Kasus Vadel Badjideh
- Pihak Vadel Badjideh Terus Upayakan Berdamai dengan Nikita Mirzani
- Razman Arif Nasution Kesal kepada Keluarga Vadel Badjideh, Ini Sebabnya
- Razman Geram Dituding Memperkeruh Suasana saat Tangani Kasus Vadel vs Nikita Mirzani