Nilai Ekspor Komoditas Perikanan Maluku Menembus USD 60 Juta pada 2023
Kamis, 04 Januari 2024 – 23:00 WIB

Kepal BP2MHKP Ambon Hatta Arisandi (Antara/DedyAzis)
Untuk percepatan pelayanan ekspor, BP2MHKP Ambon memiliki inovasi layanan publik, di antaranya, program jemput bola langsung kepada pelaku usaha melalui tim reaksi cepat Tatihu.
Kemudian, layanan sertifikasi ekspor 24 jam dan Sistem Layanan Cepat Virtual (Silapatua) yang mampu menjangkau seluruh kabupaten dan kota di Maluku untuk kegiatan sertifikasi penerapan Program Manajemen Mutu Terpadu (PMMT)/HACCP dan penerapan Cara Karantina Ikan yang Baik (CKIB). (antara/jpnn)
Nilai ekspor komoditas perikanan Maluku menembus USD 60 juta sepanjang tahun 2023.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Dorong Efisiensi Ekspor Nasional, Bank Mandiri Hadirkan Solusi Digital untuk DHE SDA
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai
- IHSG Menghijau, Pakar Nilai Investor Optimistis dengan Kebijakan Prabowo
- 5 Berita Terpopuler: Menanti Hasil Demo Honorer, Penanganan Guru Diambil Alih Pusat, Rusak!