Nilmaizar: Pantang Kalah di Tanah Kami
Sabtu, 16 Januari 2016 – 08:14 WIB

Nilmaizar. Foto: Ist for Padang Ekspres/JPG
Menurutnya, tidak ada yang salah dengan penampilan skuadnya sehingga berujung pada kekalahan di leg pertama lalu.
Baca Juga:
Sebab, lanjutnya, kekalahan tersebut bukan akibat kelemahan tim, melainkan keputusan wasit yang dianggap kurang fair. “Tapi, kami sudah lupakan itu semua. Kami saat ini mulai fokus dengan laga besok (hari ini, Red),” tandasnya.
Karena Nil memutuskan untuk bermain terbuka itu, dipastikan laga nanti malam berlangsung menarik. (ben/tom)
JAKARTA - Strategi bertahan dan melakukan serangan balik yang selama ini diterapkan Nilmaizar, sudah tidak layak lagi digunakan saat menjamu Pusamania
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri