Ning Imaz
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Jumat, 16 September 2022 – 17:27 WIB
Netizen Indonesia menempati urutan terbawah se-Asia Tenggara, alias paling tidak sopan di wilayah tersebut.
Tingkat kesopanan warganet Indonesia memburuk delapan poin ke angka 76.
Makin tinggi angkanya, tingkat kesopanan makin buruk.
Urutan pertama dihuni oleh netizen Singapura yang juga menempati peringkat keempat secara global, dengan total 59 poin.
Bangsa Indonesia selalu mengeklaim sebagai bangsa yang sopan dan ramah tamah.
Akan tetapi, dunia digital sudah mengubah kondisi itu.
Kita pantas malu pada negara-negara lain di seluruh dunia yang punya tingkat kesopanan lebih baik.
Kasus Eko Kuntadhi ini akan makin memperburuk wajah Indonesia di mata publik internasional. (*)
Ning Imaz menjadi berita viral beberapa hari terakhir ini karena menjadi korban perundungan dari aktivis media sosial Eko Kuntadhi.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Cak Abror
BERITA TERKAIT
- Ustaz Diyansyah Permana Ajak Umat Islam Menjaga Pilkada 2024 yang Aman-Damai
- Agama GPT
- Pengasuh Ar Risalah Lirboyo Dukung Khofifah Kembali Pimpin Jatim, Terbukti Bawa Kemajuan
- Rektor UIN Suska Prof Khairunnas Rajab Tersangka, Begini Kasusnya
- Buntut Saling Lapor, Rektor-Dosen UIN Suska Tersangka
- Picu Kegaduhan di Medsos, Eks Asisten Stafsus Presiden Yasmin Nur Minta Maaf