Nirina-Ernest Kemana-Mana Bawa Anak
Rabu, 19 Januari 2011 – 15:17 WIB

Nirina-Ernest Kemana-Mana Bawa Anak
JAKARTA - Ernest dan Nirina sebisa-bisanya selalu membawa buah hati mereka, Zivara Ruciragati Sharief. Begitu keluar rumah, Ernest tidak hanya menggandeng Nirina. Ernest juga membawa serta sang buah hati yang berusia setahun pada Februari mendatang. Ketika ditemui di kawasan Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan, Senin lalu (17/1), Zivara duduk manis dalam pangkuan bundanya. Selain ingin bisa terus bersama dengan anak, Zivara dibawa serta karena masih menyusu ASI eksklusif. Dengan selalu dekat begitu, Nirina lebih mudah memberikan ASI.
Keluar dengan formasi komplet begitu memang tidak selalu dilakukan. Biasanya, ketika tidak melakukan tur ke luar kota, Ernest bisa membawa anak dan istri untuk berjalan-jalan. Yang jelas, anak sebisa-bisanya tidak ditinggalkan di rumah.
Baca Juga:
Jika kondisinya memungkinkan, Zivara lebih baik ikut. "Kami yang tidak rela dia (Zivara) ditinggal di rumah," kata Nirina.
Baca Juga:
JAKARTA - Ernest dan Nirina sebisa-bisanya selalu membawa buah hati mereka, Zivara Ruciragati Sharief. Begitu keluar rumah, Ernest tidak hanya menggandeng
BERITA TERKAIT
- Dituding Menjauhkan Anak-Anak dari Paula Verhoven, Baim Wong Bilang Begini
- Innalillahi, Vokalis U'Camp Ruddy Karamoy Meninggal Dunia
- Vis a Vis, Iksan Skuter Tetap Suarakan Perlawanan
- Segera Tayang, Film Animasi Jumbo Bagikan Trailer Kedua
- Kabar Terbaru Soal Permohonan Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh
- 3 Berita Artis Terheboh: Lucinta Luna Jenguk Nikita, Richard Lee Jadi Mualaf