Nishimura Tunjuk Titik Putih, Levron Ingin Menangis
Sabtu, 14 Juni 2014 – 15:43 WIB
Protes demi protes dilakukan para pemain Kroasia di laga pembuka Piala Dunia 2014, Jumat (13/6) dinihari WIB. Mereka menganggap keputusan yang dibuat wasit Yuichi Nishimura merugikan mereka. Puncaknya terjadi pada menit ke-65 yang membuat Brasil berbalik unggul.
Kedudukan imbang 1-1 mengakhiri babak pertama pertandingan tersebut. Pertarungan kian ketat di awal babak kedua. Perimbangan kekuatan terjadi di 20 menit pertma laga babak kedua.
Namun, petaka bagi Kroasia terjadi pada menit ke-65. Saat striker Brasil Fred menerima umpan dari Oscar, tiba-tiba dia terjatuh. Saat itu, Fred mendapatkan pengawalan ketat dari Dejan Lovren di depan gawang Stipe Pletikosa.
Baca Juga:
Protes demi protes dilakukan para pemain Kroasia di laga pembuka Piala Dunia 2014, Jumat (13/6) dinihari WIB. Mereka menganggap keputusan yang dibuat
BERITA TERKAIT
- Kevin Diks Puji Suporter Timnas Indonesia: Mereka Sangat Luar Biasa
- MotoGP Barcelona: Ada Masalah, Martin Gugup, Pecco Takut
- Timnas Indonesia Kalah dari Jepang, Shin Tae Yong: Ini Bukan Waktunya untuk Menyerah
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang
- Hasil UEFA Nations League: Portugal & Spanyol Melaju ke Perempat Final
- Jepang Memberi Timnas Indonesia Pelajaran Bermain Sepak Bola