Geneva Motor Show
Nissan Juke 2018, Segar Luar Dalam
Kamis, 08 Maret 2018 – 10:52 WIB
Tidak saja eksterior, Nissan juga membuka personalisasi ke bagian interior. Ada dua warna personalisasi baru, Energy Orange dan Power Blue. Kemewahan di dalam kabin tetap menjadi prioritas Nissan.
Ken Ramirez, Wakil Presiden Senior Penjualan dan Pemasaran Nissan Europe, mengatakan, "Nissan Juke adalah pelopor crossover segmen B dan sekarang adalah salah satu model kami yang paling mapan dan sangat dicintai. Fitur baru ini memperluas pilihan pelanggan, meningkatkan desain khas Juke yang paling dikenal."
Nissan Juke tersedia dalam empat varian, antara lain Visia, Acenta, BOSE Personal Edition dan Tekna. Mulai dijual di Inggris Mei nanti. Tunggu saja masuk ke Indonesia.(mg8/jpnn)
Di Geneva Motor Show 2018, Nissan memperkenalkan Juke yang sudah mendapat pembaruan luar dalam.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Nissan & Dongfeng Berkolaborasi, Hadirkan Sedan Listrik N7
- Penjualan Anjlok, Nissan Terpaksa Pangkas Pekerja dan Kapasitas Produksi
- Siap-Siap, Nissan Akan Meluncurkan 16 Unit Mobil Listrik Baru
- BMW Gandeng Redwood Materials Untuk Mendaur Ulang Baterai Kendaraan Listrik
- Nissan Pamer 2 Mobil Listrik yang Bisa Parkir Sendiri di GIIAS 2024
- Nissan Bersiap Uji Coba Baterai Solid State, GT-R yang Pertama Pakai?