NKRI Sedang Diuji, Banyak Korban Jiwa!
Di antaranya, memaksimalkan vaksin gratis dan efektif untuk mencapai imunitas massal.
Lalu menyediakan fasilitas perawatan dan pengobatan yang cukup bagi rakyat terinfeksi dan sosialisasi prosedur kesehatan harus terus digaungkan.
"Jika kesehatan rakyat tercapai dan pandemi lambat laun menghilang, maka yang harus diupayakan selanjutnya adalah fokus kepada perbaikan perekonomian rakyat."
"Sehingga keadaan akan kembali seperti sebelum terjadi pandemi, bahkan lebih," ucapnya.
Melihat pentingnya kebersamaan untuk mencapai tujuan, Syarief Hasan mengajak seluruh rakyat Indonesia untuk menjadi bagian dari penyelesaian masalah bangsa.
"Mari kita contoh kerasnya perjuangan para pahlawan merebut kemerdekaan," pungkas Syarief Hasan.(Antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Syarief Hasan menyebut Indonesia saat ini sedang diuji, banyak korban jiwa melayang.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan
- Pimpinan MPR Respons soal Terbitnya Inpres Pengentasan Kemiskinan Ekstrem
- Ketua MPR: Tindakan Kelompok Radikal Bisa Ciderai Perjuangan Rakyat Palestina