No Pay No Play
Sabtu, 13 April 2013 – 07:17 WIB

No Pay No Play
Soal ancaman mogok bertanding jika nantinya tak juga ada kucuran dana sebelum laga, Donny mengatakan hal itu bisa saja terjadi. Apalagi para pemain sebelumnya telah bersabar untuk menunggu.
Baca Juga:
"Kalau tidak dibayar, saya gak bisa jamin anak-anak mau bertanding hari Selasa. Tapi harapannya jangan sampailah seperti itu," beber eks pemain PSIS Semarang dan Persijap Jepara itu.
Senada, Saktiawan Sinaga juga mengultimatum manajemen PSMS LPIS untuk segera membayar gaji. Dalam tiga hari terakhir, Sakti sendiri juga sudah absen mengikuti latihan rutin yang sekarang digelar di Stadion Teladan Medan. Termasuk laga uji coba kontra PS Bank Sumut kemarin.
"Sekarang saja saya sudah tidak latihan. Janjinya sih gitu sebelum kick off, Senin nanti," bebernya.
MEDAN - Pascapenandatangan kontrak skuad PSMS versi Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) 28 Maret lalu, gaji perdana belum juga jelas. Padahal Selasa
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025