Noda dalam Keberhasilan Timnas U-17 Indonesia ke Piala Asia U-17 2025
Senin, 28 Oktober 2024 – 07:42 WIB
"Soal hasil pertandingan ini, jujur secara permainan saya malu sebagai pelatih. Namun, sekali lagi ini yang harus kami terima, kami jalani," ucap Nova dalam keterangan PSSI.
"Sejujurnya saya kurang suka dengan jalannya pertandingan hari ini," sambungnya.
Indonesia sendiri lulus ke putaran final Piala Asia U-17 2025 lewat jalur peringkat kedua terbaik.
Garuda Nusantara mengumpulkan tujuh poin, hasil dari dua kali menang dan sekali imbang.
Jumlah itu sejatinya sama dengan yang dimiliki Australia, tetapi Young Socceroos berhak menjadi juara grup karena unggul agresivitas gol.(pssi/mcr15/jpnn)
Timnas U-17 Indonesia berhasil mengamankan tempat di putaran final Piala Asia U-17 2025.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Jujur, Nova Arianto Kurang Puas Timnas U-17 Indonesia Imbang Melawan Australia
- Timnas U-17 Indonesia Lulus ke Piala Asia U-17 2025
- Lucas Lee Ungkap Cara Agar Timnas U-17 Indonesia Raih Kemenangan Lawan Australia
- Timnas U-17 Indonesia vs Australia, Nova: Kami Mau Memenangkan Pertandingan Itu
- Jadwal Indonesia vs Australia U-17, Nova: Kekurangan Kita Masih Sama
- Jadwal Indonesia vs Australia U-17 setelah Garuda Muda Menang Besar