Noer Fajriansyah Ketum Baru PB HMI

Noer Fajriansyah Ketum Baru PB HMI
Noer Fajriansyah Ketum Baru PB HMI
Noer Fajriansyah mengatakan, dalam 30 hari ke depan dirinya berkonsentrasi untuk menyusun kepengurusan. Dia juga berjanji tetap menjaga independensi HMI. "Kemandirian ini penting terutama dalam menjalankan fungsi check and balances terhadap kinerja pemerintah," kata putra kelima pasangan Muhamad Muchtar Mahmud dan Rosmala Dewi, kelahiran Jakarta, 4 Februari 1983, itu.

Menurut Fajri, problem terbesar yang tengah dihadapi HMI adalah melemahnya proses pengaderan. Karena itu, Fajri yang tengah menempuh S-2 untuk studi Corporate Social Responsibility (CSR) di UI itu akan menjadikan agenda-agenda internal sebagai prioritas. (pri/c2/agm)


JAKARTA - Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) sudah mendapat nakhoda baru. Setelah menggelar kongres dalam waktu yang panjang sejak


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News