Nokia 4G Diluncurkan, Harga Saham PT Sat Nusaperda Naik
Jumat, 15 September 2017 – 03:59 WIB
Selain itu, produksi ponsel Nokia tersebut akan berdampak positif terhadap kegiatan operasional dan kelangsungan usaha PTSN.
Sebelumnya, perusahaan yang berbasis di Batam ini telah bermitra dengan berbagai merek elektronik besar, seperti Sony, Panasonic dan Epson.
Tahun lalu, perusahaan memproduksi telepon pintar Asus Zenfone 3 yang cukup meledak di pasaran.
Pendapatan Sat Nusapersada pada paruh pertama tahun ini mencapai 42,36 juta dolar AS atau naik 9 persen dari periode sama 2016. Adapun, laba bersih perusahaan sebesar 370 ribu dolar AS atau naik 12.811 persen dengan laba bersih per saham 0,26 dolar AS. (nur/jpg)
Peluncuran Nokia berdampak dengan melonjaknya harga saham PT Sat Nusapersada Tbk di Bursa Efek Indonesia.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Tali Qrope dan Selang Spring Hose Jadi Sorotan di INAMARINE 2024