Non-ASN Tercecer Bisa Daftar PPPK 2024, Pemerintah Dituding Menzalimi 1,7 Juta Honorer
Minggu, 25 Agustus 2024 – 15:37 WIB
"NIP PPPK yang sudah disiapkan dan tes formalitas hanya wacana pemerintah alias PHP, " kritiknya.
Dia menambahkan, kapan selesai masalah honorer K2 kalau sistemnya masih sama seperti tahun lalu, terbuka untuk umum. Bedanya sekarang dikemas dengan bahasa yang bekerja di instansi pemerintah.
Tidak usah naif, surat lamaran minimal 2 tahun bisa dimanipulasi kalau daerahnya ingin menyelipkan kerabat pejabat atau titipan.
Kasus seperti ini bukan hal baru lagi, makanya honorer yang benar-benar asli mengabdi selalu terlewatkan.
'Kami berharap pemerintah memberikan perlindungan terhadap 1,7 juta honorer yang ada di database BKN. Buktikan janji pemerintah," pungkas Nur Baitih. (esy/jpnn)
Non-ASN tercecer bisa daftar PPPK 2024, pemerintah dituding menzalimi 1,7 juta honorer
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Kabar Gembira untuk Pendamping PKH
- Seluruh Honorer Database BKN & Tercecer Jadi Peserta Seleksi PPPK 2024, Suket Tak Masalah
- Jumlah Honorer Ikut PPPK 2024 Tahap 2 Lebih Banyak Dibanding Gelombang 1
- Andri Berharap Supriyani Guru Honorer Lulus PPPK 2024, Tes Sebelum Sidang Putusan
- Guru Supriyani Tetap Ikut Tes PPPK Meski dapat Afirmasi
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Non-Database BKN Harus Cermat, Ada Usulan Baru soal PPPK 2024, Bisa Bikin Senang