Nonito Donaire Terbaik 2012
Jumat, 28 Desember 2012 – 12:55 WIB
LAS VEGAS - Kekalahan tragis Manny Pacquiao atas Juan Manuel Marquez (9/12) membuat pamor petinju asal Filipina itu sedikit menurun. Di negerinya, popularitas Pacman --panggilan Manny Pacquiao-- disalip oleh Nonito Donaire. Kemenangan itu membuat Doniere menggamit gelar juara dunia Super Bantam WBO. Juli lalu, sabuk kampium baru melingkar di pinggang Doniere. Dia menjadi juara dunia kelas super bantam IBF. Saat itu petinju bertinggi 165 cm itu menang mutlak atas petinju Afrika Selatan Jeffrey Mathebula.
The Filipino Flash julukan Nonito Donaire dinobatkan sebagai petinju terbaik 2012 versi jaringan media olahraga papan atas dunia ESPN. Dia mengalahkan nama-nama besar lainnya macam Marquez, Andre Ward (juara dunia kelas menengah super WBA), dan Robert Guerrero (juara dunia kelas welter WBC).
Baca Juga:
Tahun ini merupakan saat yang sangat istimewa bagi Doniere. Petinju 30 tahun itu melakoni empat pertarungan keras yang semuanya berujung pada kemenangan. Paling penting adalah saat dia mengalahkan petinju Kuba Wilfredo V"zquez, Jr (4/2) dengan angka tipis (split decision).
Baca Juga:
LAS VEGAS - Kekalahan tragis Manny Pacquiao atas Juan Manuel Marquez (9/12) membuat pamor petinju asal Filipina itu sedikit menurun. Di negerinya,
BERITA TERKAIT
- Patrick Kluivert Beri Warning kepada Pemain Timnas Indonesia, Sejumlah Nama Terancam?
- Sambut Kedatangan Kluivert, Sultan Optimistis Timnas Indonesia Makin Gemilang
- Berbeda dengan Shin Tae Yong, Patrick Kluivert Punya Janji Ini
- Patrick Kluivert Ungkap Pentingnya Peran Pemain Lokal dan Diaspora Timnas Indonesia
- Patrick Kluivert Pengin Jairo Riedewald Membela Timnas Indonesia
- BMI Beri Layanan Refleksi Gratis di Soekarno Run 2025, Hasto Ikut Merasakan