Now Playing Festival 2023: Weezer, Noah & The Adams akan Mengguncang Bali
Kamis, 03 November 2022 – 23:33 WIB

Konferensi pers Road To Now Playing Festival 2023. Foto Mesya/JPNN com
Ke depan, lanjut Troy, pihaknya berupaya mengajak pelaku industri musik untuk mengelar event-event musik berskala besar di the Nusa Dua.
"Harapannya, kawasan kami bisa menjadi barometer musik tanah air di masa yang akan datang dan makin menarik minat wisatawan untuk berkunjung dan berlibur di kawasan kami,” tutup Troy. (esy/jpnn)
Now Playing Festival 2023 bakal menghadirkan Weezer, Noah, The Adams serta band papan atas lainnya yang akan mengguncang Bali'
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- BPKN Sebut Kebijakan Gubernur Bali Soal AMDK di Bawah 1 Liter Beri Dampak Negatif
- Rayakan Liburan Paskah yang Mewah di The Ritz-Carlton Bali
- PIK2 Diserbu 500 Ribu Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025
- Kemenperin Segera Diskusi dengan Gubernur Bali soal Pelarangan AMDK di Bawah 1 Liter
- Larangan Air Kemasan di Bawah 1 Liter Dinilai Baik untuk Masa Depan Bali
- 2 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Parangtritis, Satu Orang Hilang